Informasi Tes Terstandar SPMB Tahap 2 SMA Negeri 9 Garut
Berikut merupakan informasi penting terkait Tes Terstandar bagi para pendaftar SPMB Tahap 2 SMA Negeri 9 Garut. Mohon dibaca dan dipahami informasi yang tersedia, agar tidak ada kekeliruan pada saat pelaksanaan Tes.
Pengukuhan Calon Anggota Paskibra SMA Negeri 9 Garut Angkatan 2024/2025
Malangbong, 1 Juli 2025 — Paskibra SMA Negeri 9 Garut menggelar acara Pengukuhan Calon Anggota Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) Angkatan 2024/2025, bertempat di lapangan upacara sekolah pada hari Senin, 30 Juni 2025. Acara ini menjadi penanda resmi bagi 23 siswa terpilih yang telah melalui proses seleksi dan latihan intensif, untuk menjadi bagian dari organisasi yang […]
SMA Negeri 9 Garut Gelar Sosialisasi Ajaran Baru di Sela Pembagian Rapor Kelas X dan XI
Malangbong, 26 Juni 2025 — SMA Negeri 9 Garut melaksanakan kegiatan Sosialisasi Ajaran Baru dan Pembagian Rapor Semester Genap untuk siswa kelas X dan XI pada Kamis, 26 Juni 2025. Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh orang tua, siswa, serta jajaran pimpinan sekolah. Kepala Sekolah Drs. Dede Kustoyo, M.Pd. membuka kegiatan dengan menyampaikan arahan serta informasi […]